Meningkatkan kualitas pakan
KOMPOSISI
Mengandung
:
Natural
Adsorbent ……………………….. 80%
Bahan
alami : mineral yang ama ternak yang dikenal sebagai Hydrate Sodium Calcium
Alumino Silikat (HSCAS).
INDIKASI
-
Meningkatkan Mycotoxin
- Mengikat
ammonia (NH3) / Non Nitrogen Protein
- Mengikat
logam-logam berat
CARA KERJA
-
Mengandung bahan alami mineral yang sangat efektif untuk mengikat Mycotoxin,
Amonia dan logam-logam berat.
-
Ditambahkan ke dalam pakan, secara selektif mengadrobsi Mycotoxin selama proses
produksi dan proses pencernaan lalu dikeluarkan dari saluran pencernaan.
KEUNTUNGAN
- Mencegah
dan membasmi Mycotoxin di dalam pakan sehingga kualitas pakan akan meningkat.
-
Meningkat efesiensi pakan (FCR).
- Mencegah
kerusakan selaput usus, hati dan organ reproduksi akibat dati Mycotoxin.
- Kotoran
menjdi kering dan tidak berbau.
- Tahan
terhadap panas dan factor iklim / cuaca.
-
Pemakainnya sangat ekonomis dan efesien, tidak merubah nilai gizi, rasa dan
aroma pakan.
DOSIS DAN CARA PAKAI
SINDOMIx
TX – BINDER dicampur langsung ke dalam pakan
Unggas : 1
– 3 kg per ton pakan.
Sapi : 1 –
3 kg per ton pakan.
Babi : 1 –
5 kg per ton pakan.
Dosis
tergantung dari kualitas bahan bakunya.
KEMASAN
- Zak 25 kg